4 Kesalahan Wanita Rencanakan Keuangan

4-Kesalahan-Wanita-Rencanakan-Keuangan-1

Dibanding cowok, cewek dikenal sebagai orang yang lebih teliti dan rajin mengatur uang. Nggak salah kalau sudah merek dijuluki sebagao menteri keuangan. Namun masih ada saja wanita yang lalai, Nah dibawah ini merupakan kesalahan wanita rencanakan keuangan.

Berikut kesalahan wanita rencanakan keuangan

Nggak tegaan

Kesalahan wanita rencanakan keuangan yakni nggak tegaan. Dimana lebih pentingkan kebutuhan orang lain dari pada diri sendiri. Sudah punya niat untuk menyimpan. Akan tetapi tiba-tiba ada teman yang datang dan utarakan maksudnya untuk pinjam uang.

Akhirnya, sekian rupiah yang harusnya sudah aman di tabungan malah berpindah tangan ke dalam dompet si teman. Bukannya melarang untuk berbaik hati, tapi teguhkan kita punya kebutuhan sendiri.

Tidak mau belajar finansial

Sudah menjadi kewajiban cowok untuk mencari nafkah dan ceweklah yang kemudian mengaturnya. Terus, tetap nggak mau belajar tentang keuangan gitu? atau kamu merasa aman karena adanya gaji setiap bulannya.

Itulah kesalahan wanita rencanakan keuangan yang tidak baik. Jadi baiknya kamu belajar bagaimana mengatur keuangan dan investasi sangatlah penting. Hal ini ditujukan bukan untuk kehidupan sekarang. Tapi untuk masa depan dan hari tua terjamin dengan baik.

Aman karena ada gaji

4-Kesalahan-Wanita-Rencanakan-Keuangan-2

Merasa aman dengan adanya gaji setiap bulan adalah kesalaan wanita rencanakan keuangan. Lalu apa yang harus kamu lakukan? Ya, kamu mencari bantuan adalah solusinya yang tepat. Dimana kamu bisa datang ke finansial planner atau advisor di bank tempat kamu biasa menabung.

Hal ini nggak salah kalau kamu gunakan jasa mereka dalam hal mengatur perencanaan keuanganmu. Karena jika kamu meminta solusi yang salah kepada orang lain. Tentunya juga akan berakibat yang buruk

Jangan cuma beli emas

Kesalahan wanita rencanakan keuangan adalah hanya ingin beli emas. Ya, harusnya kalau kamu yang sudah punya uang yang banyak. Ada baiknya kamu membeli benda yang tidak bergerak seperti tanah, membuat kos-kosan dan juga membeli apartemen.

Nah, jadi mulai sekarang yuk mulai benahi diri dalam mengatur keuangan. Karena ke depannya semua harga akan semakin tinggi. Masa sih kita tetap tenang-tenang saja. dan berharao ada durian runtuh kah setiap harinya?.

Uangmu Cepat Banget Habis? Ini Penyebabnya

Uangmu-Cepat-Banget-Habis-Ini-Penyebabnya

Mengatur keuangan memang bukanlah perkara yang mudah, apalagi buat anak muda. Pengeluaran yang tak terkendali bisa bikin kamu kalang kabut. Nah dibawah ini merupakan penyebab utama uangmu cepat banget habis. Padahal baru di awal bulan.

Berikut ini penyebab uangmu cepat banget habis

Rokok

Uangmu-Cepat-Banget-Habis-Ini-Penyebabnya-1

Kalau kamu seorang perokok. Hal inilah yang bikin uangmu cepat banget habis. Ya, harga satu bungkus rokok bisa dibilang cukup mahal. Apalagi buat kamu yang perokok berat. Maka kamu bisa habiskan uang hanya untuk kebutuhan rokok kamu saja.

Kalaupun kamu belum bisa berhenti merokok. Maka usahakan untuk mengerem kebiasaanmu itu. Jika biasanya satu bungkus untuk hari, sebisa mungkin kurangi hingga bertahan sampai satu minggu lamanya.

Makan di luar

Uangmu cepat banget habis salah satu makan di luar. Ya, uangmu bisa habis karena kebiasaanmu makan di luar pada saat jam istirahat kantor. Meskipun harga makanan di warung kantin termasuk murah. Justru inilah yang bisa membuatmu terlalu mudah keluarkan uang.

Kamu bisa menghemat banyak jika mau memasak sendiri atau dibawaiin bekal sama orang tau kamu. Saat pergi ke kampus atau ke kantor bawalah makanan dari rumah hal tersebut lebih baik. Hal ini bisa membuat kamu irit dalam hal pengeluaran.

Jajan

Uangmu-Cepat-Banget-Habis-Ini-Penyebabnya-3

Sebelum kamu pergi ke minimarket untuk jajan, pastikan kamu sudah tahu apa saja yang hendak kamu beli. Bahka kalau kamu perlu membuat catatan terlebih dahulu. Dimana agar kamu nggak mudah tergoda untuk beli makanan ringan lain.

Naha apabila kamu tergoda untuk membeli yang lain. Maka sangatlah jelas uangmu cepat banget habis. Padahal sebelumnya kamu tidak berniat untuk membelinya. Jadi kalau bisa matanya di tahan untuk tidak tergoda belin yang lain.

Hp lebih dari satu

Memiliki ponsel lebih dari datu tentu sah-sah saja. Namun nyatanya hal ini bikin uangmu cepat banget habis. Ya, karena kamu akan boros dalam pembelian pulsa. Jika kamu bukan pebisnis yang di tuntut banyak lakukan komunikasi ada baiknya gunakan satu ponsel saja ya.

Belanja bulanan berlebihan

Uangmu-Cepat-Banget-Habis-Ini-Penyebabnya-5

Pada saat menerima gajian. Maka sering kali langsung membelanjakannya untuk kebutuhan bulananmu. Biasanya kamu membeli kebutuhan dirumah. Namun tetap saja kamu bisa tergoda untuk membeli hal-hal yang tidak perlu. Jadi inilah yang bisa membuat uangmu cepat habis.


Unik 5 Aplikasi Smartphone Mengelola Uang

Unik-5-Aplikasi-Smartphone-Mengelola-Uang--2

Teknologi smartphone benar-benar mengubah cara hidup manusia ke level selanjutnya. Dimana hampir semua kebutuhan bisa lewat smartphone. Tak ketinggalan juga dibawah ini ada aplikasi smartphone mengelola uang. Apa saja? simak aja langsung di bawah ini ya.

Berikut aplikasi smartphone mengelola uang

Mint

Mint merupakan aplikasi smartphone mengelola uang terbaik di App pada tahun 2012 lalu. Bukan tanpa alasan. Kamu bisa melihat seberapa besar pengeluaranmu di setiap-setiap kategori dari anggaranmu lewat app ini.

Dimana dia akan membantu memonitor segala transaksimu secara otomatis dengan grafik yang ciamik. Cukup sig in dan periksa ke mana saja uangmu digunakan selama seminggu terakhir. Dengan app ini, kamu bisa menjaga bujet bulananmu.

Expensif

Unik-5-Aplikasi-Smartphone-Mengelola-Uang--2

Expensif aplikasi smartphone mengelola uang yang menawarkan tampilan antarmuka untuk smartphone maupun web. Antarmukannya yang minimalis menonjolkan empat tombol seperti smartscan, add expense, tarck time serta track distance.

Lewat fitur ini maka kamu bisa memindai bukti pembayaran. Melihat jarak tempuh bag kamu yang sering berpergian, menghubungkan kartu kredit untuk mengetahui bagaiman pola pengeluaranmu.

Dailycost

Jika kamu ingin mengetahui seberapa banyak pengeluaranmu lewat app yang sederhana dan mudah. Maka Dailycost merupakan aplikasi smartphone mengelola uang yang bisa jadi pilihan tepat. Kalo kamu memposisikan ponselmu secara horizontal. Maka kamu bisa melihat grafik dan statistik pengeluaranmu.

Toshl Finace

Unik-5-Aplikasi-Smartphone-Mengelola-Uang-4

Bagi kamu yang gemar traveling Toshl adalah app yang cocok untuk melacak pengeluaranmu. App ini bisa menangani berbagai mata uang dan memisahkan antara bujet trevlingmu dengan pengeluaran harian.

Toshl juga menyediakan fitur-fitur standar aplikasi pengelolaan uang. Misalnya pengatur tagihan dan pengingatnya serta bisa disikronasikan ke perangkatmu yang lain.

Tricount

Kamu yang biasa mengadakan aktivitas kelompok akan sangat terbatu dengan app yang satu ini. Tricount bisa membantu kamu untuk membagi pengeluaran yang kalian lakukan bersama ke masing-masing orang.

Dengan app ini, kamu bisa membuat laporan pengeluaran di ponselmu dan mengaturnya per orang. Berapa banyak yang mesti dibayar, lalu mengirimnya via email. Sehingga temanmu tahu berapa bagian mereka.

5 Cara Mencegah Pengeluaran Membengkak

5-Cara-Mencegah-Pengeluaran-Membengkak

Masa depan memang perlu disiapkan dari sekarang. Dimana salah satunya tentang keuangan. Nah pastinya dalam belanja kerap kali kita sering boros bukan? Hal ini jelas membuat kamu menjadi kesal. Tapi dibawah ini kami akan bagikan cara mencegah pengeluaran membengkak saat belanja.

Berikut cara mencegah pengeluaran membengkak

Jangan pernah pakai troli

5-Cara-Mencegah-Pengeluaran-Membengkak--1

Percaya atau tidak, kalau kamu pakai troli dalam belanja di supermarker. Pasti deh barang-barang penting bakal kamu beli. Seperti awalnya buat kebutuhan sehari-hari. Eh malah beli yang lain. Jadi cara mencegah pengeluaran membengkak sarankan pakai keranjang saja.

Cuekin kalau ada promo

Cara mencegah pengeluaran membengkak lainnya yakni cuekin kalau ada yang promo. Karena namanya pedagang selalu menawarkan berbagai barang dagangannya. Dimana kami pasti hafa; ucapan mereka saat lagi mau bayar atau sedang menawarkan. Jadi kalau ada hal seperti itu cuekin aja.

Kalau bisa belanja di pasar

5-Cara-Mencegah-Pengeluaran-Membengkak--3

Banyak aktivitas yang digeluti bikin kamu cari kebutuhan apapun di minimarket 24 jam. Tempatnya mudah dan cukup lengkap. Jika dilihat harga barangnya lebih mahal. Jadi cara mencegah pengeluaran membengkak sarankan kamu pergi ke pasar saja. Karena bisa hemat dua kali lipat lho.

Bawa uang pas

Kalau kami bawa uang berelebihan saat belanja percaya deh akan ada banyak barang yang nggak dibutuhin. Malah akhirnya kamu belu. Bukannya melarang sih, tetapi percma saja. Jadi perempuan atau aki. Jika nggak pintar-pintar mengatur keuangan. Oleh karena itu cukup bawa uang seperlunya saja ya.

Tidak perlu ke atm lagi, manfaatkan uang yang ada

5-Cara-Mencegah-Pengeluaran-Membengkak--5

Kebiasaan kamu yang anak kost, kalau mau keluar beli sesuatu pasti ada maunya serba sekalian. Sekalian ambil uang atm lah. Sekalian beli makanlah. Jika kamu tidak bisa memprioritaskan. Maka tanpa disadari uang kamu akan habis. Mulai deh pasti kamu akan berpikir keras.

Demikian artikel yang bisa kami bagikan untuk anda semoga dalam hal belanja. Atau merencankan beli sesuatu tidak membuat anggaran kamu membengkak lagi ya. Semoga bisa benar-benar irit.